Pulang tanpa huruf p jadinya apa

Pertanyaan ” Pulang tanpa huruf p jadinya apa

Jika kalian mendapati sebuah pertanyaan atau teka teki seperti “” Pulang tanpa huruf p jadinya apa ” maka kalian dapat menggunakan jawaban berikut ini untuk menjawab teka taki tersebut.

Jawaban dari teka teki Pulang tanpa huruf p jadinya

Sebetulnya pertanyaan ” Pulang tanpa huruf p jadinya apa ” merupakan sebuah candaan yang biasanya digunakan untuk menjahili teman atau kawan di tempat nongkrong.

Jika dijabarkan, apabila sebuah kata ” Pulang ” dihilangkan huruf awalnya yaitu huruf ” ” maka akan menjadi sebuah kata sifat, yang mana berarti melakukan hal tersebut berkali kali.

Jadi jika kalian mendapati seorang yang bertanya seperti ” Pulang tanpa huruf p jadinya apa ” dan kalian menjawab ” Ulang “, maka si pemberti pertanyaan akan mengatakan lagi pertanyaan tersebut, dan jika kalian menjawab ” Ulang ” maka pertanyaan tersebut akan di pertanyakan lagi.

Jadi pertanyaa ” Pulang tanpa huruf p jadinya apa ” adalah sebuah candaan atau guyonan yang biasanya di lakukan untuk membuat gelak tawa.